Gunung Prau

Gunung Prau menjadi destinasi favorit para pendaki pemula maupun berpengalaman di Jawa Tengah. Destinasi ini menawarkan pengalaman mendaki yang cocok untuk pemula hingga profesional

Terletak di kawasan Dataran Tinggi Dieng, puncak setinggi 2.565 mdpl ini menawarkan pengalaman pendakian yang menakjubkan dengan pemandangan matahari terbit keemasan di atas lautan awan. Winholiday hadir sebagai operator wisata profesional yang menyediakan paket pendakian naik gunung untuk petualangan Anda yang efektif dan aman. Selengkapnya

Tour Pendakian Gunung Prau
  • tour pendakian gunun prau reguler camp

    Paket Reguler Camp

    Harga Mulai Rp 649.000,-

    Base Camp Gunung Prau

    3 Hari 1 Malam

    Start Dari / Meeting Point : Jakarta area

  • paket wisata gunung prau premium camp

    Paket Premium Camp

    Harga Mulai Rp 990.000,-

    Base Camp Gunung Prau

    3 Hari 1 Malam

    Start Dari / Meeting Point : Jakarta area